Tak terasa Bulan Februari telah datang, dan besok pagi dini hari saya harus merantau kembali ke ibukota (provinsi Jatim), Surabaya. Liburan 3 minggu ini lumayan cukup membuat refresh otak saya yang penat selama 1 semester kemarin. Salah satu kegiatan yang saya lakukan adalah menjadi seniman (red.tukang ngecat).
Seperti yang diketahui, saya dan keluarga membuka sebuah taman baca yang diberi nama "Sebelas Sebelas". Nama ini berasal dari alamat rumah saya yang berada di gang 11 nomer 11. Cantik kan? hehe
Selama 3 minggu yang gak full itu kami menghasilkan doraemon, spongebob w/ patrick, pooh sekeluarga (yang ini blom selese).

*Spongebob dan Patrick*
Seperti yang diketahui, saya dan keluarga membuka sebuah taman baca yang diberi nama "Sebelas Sebelas". Nama ini berasal dari alamat rumah saya yang berada di gang 11 nomer 11. Cantik kan? hehe
Selama 3 minggu yang gak full itu kami menghasilkan doraemon, spongebob w/ patrick, pooh sekeluarga (yang ini blom selese).
*Doraemon*

*Spongebob dan Patrick*
Berkat bantuan teman-teman, perpustakaan saya menjadi lebih berwarna. Terima kasih buat Annisa Maulida, Ika Nurul Fauziah, Amalia, Dyah Ayu Laksmi, Esthi Darmastuti, terima kasih karena telah membantu secara sukarela. Tidak lupa pihak-pihak yang telah membantu baik dengan dukungan ataupun doa.
Gak banyak yang kudu diceritain. Target selanjutnya sebelum kuliah dimulai adalah selesein si Winnie The Pooh. Semangat!!!
Gak banyak yang kudu diceritain. Target selanjutnya sebelum kuliah dimulai adalah selesein si Winnie The Pooh. Semangat!!!
Komentar
Posting Komentar